
Cara Dapat Tiket Gratis ke Ancol Spesial HUT ke-496 Jakarta, Berlaku hingga 22 Juni 2023
Berikut cara dapat tiket gratis ke Ancol lengkap dengan syaratnya. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 496 Jakarta, Ancol menawarkan promo tiket gratis. Promo tiket gratis masuk ke Ancol ini berlaku mulai 21 Mei 22 Juni 2023. Kemudian untuk waktu kedatangannya hanya mulai pukull 17:00 23.00 WIB. Adapun tiket gratis masuk ke Ancol…